Menkes Budi tampak mengenakan setelan jas hitam lengkap dengan dasinya, ditemani oleh sang istri yang mengenalan pakaian merah muda. Kesan romantis juga tampak saat Ida sedang membetulkan dasi yang dipakai oleh Menkes Budi.
Baca juga: Menkes: Orang yang Sudah Divaksin Lengkap dan Booster Tetap Bisa Tertular Omicron
Tak lupa dalam unggahan InstaStory tersebut terdapat caption yang bertulis:
"I looked up 'perfect' in the dictionary and there was a picture of you. Happy 30th Wedding Aniversary Bunda. 12 Januari 2022 Love-Ayah".
(Dyah Ratna Meta Novia)