Fenomena Boneka Arwah Booming, Sekadar Cari Sensasi?

Muhammad Sukardi, Jurnalis
Rabu 05 Januari 2022 13:42 WIB
Boneka arwah (Foto: Inst Ivan)
Share :

"Jadi, hadirnya boneka ini bisa juga sebagai teman bagi adopter boneka arwah supaya tidak merasa kesepian," katanya.

"Perlu dicatat, kebutuhan merawat dan memelihara tidak harus datang dari orang yang kesepian, karena setiap orang punya kebutuhan untuk memelihara, misal memelihara anak sendiri, tanaman, hewan peliharaan, nah fenomena ini mengadopsi boneka," terang Naomi.

Lebih lanjut, Naomi membahas soal kemungkinan adanya masalah atau gangguan mental pada adopter boneka arwah. Adalah ketika mereka bias atau tidak bisa membedakan mana realita, mana imajinasi.

Ya, adopter harus tetap sadar dan paham bahwa apa yang dia rawat dan jaga itu boneka, suatu benda mati. Jangan kemudian dianggap hidup dan Anda bisa berkomunikasi dengan boneka.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya