Cara Mudah Membuat Taman Minimalis di Rumah

Karina Asta Widara , Jurnalis
Jum'at 11 Juni 2021 17:52 WIB
fOTO : Dok Freepik
Share :

Salah satu rekomendasi pot tanaman yang bisa Anda pilih adalah Pot Tanaman Clover dari ACE Indonesia. Terbuat dari plastik berkualitas, berat pot ini hanya 370 gram. Bagian bawahnya juga dilengkapi saucer atau alas untuk menahan rembesan air. Pot ini cocok untuk ditempatkan outdoor.

Untuk tanaman yang lebih besar atau butuh wadah penampung lebih kokoh, Anda dapat menggunakan pot berbahan keramik. Ada berbagai jenis pot keramik yang bisa Anda temukan di ACE. Salah satunya Pot Keramik Isabella Kris Garden yang bermotif unik ini.

 

Dengan desain yang elegan dan modern, pot keramik ini ideal untuk diletakkan di taman indoor. Pot keramik Isabella Kris Garden memiliki diameter 12 cm, tinggi 10.5 cm dengan berat 520 gram.

2. Pasang Rumput Artifisial

Khusus untuk Anda yang ingin memiliki taman asri namun ingin kemudahan dalam perawatan, memasang rumput artifisial bisa jadi salah satu solusi terbaik. Tidak perlu pemangkasan rutin, taman dengan rumput artifisial akan selalu terlihat rapi dan hijau. Hasilnya juga instan. Cocok untuk taman minimalis.

BACA JUGA: Buat Interior Rumah Lebih Asri dengan Akuarium Unik dan Menarik

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya