Lifehack Menyimpan Alpukat agar Warnanya Tak Berubah Kecoklatan

Leonardus Selwyn Kangsaputra, Jurnalis
Selasa 28 Juli 2020 08:43 WIB
Ilustrasi. (Foto: Huffpost)
Share :

ALPUKAT menjadi salah satu makanan lezat yang memiliki banyak penggemar. Kalau suka menyimpan alpukat di rumah kalau harus tahu caranya agar warnanya tak berubah kecoklatan.

Terlebih kalau alpukat itu sudah dibelah kamu harus tetap menjaga kesegaran alpukat tersebut. Karena itu, kamu harus menyimpan alpukat dengan cara khusus.

Nah, perubahan warna daging alpukat yang dibelah menjadi kecoklatan ini juga bisa terjadi dengan cepat dalam hitungan beberapa jam saja. Oleh sebab itu, diperlukan trik menyimpan alpukat agar tetap segar dan lezat rasanya.

Baca Juga: Kurangi Komedo di Wajah, Coba Pakai 4 Bahan Alami Ini 

Merangkum dari VT, Senin (27/7/2020), seorang ibu asal Australia mengunggah video TikTok mengenai tips supaya alpukat tidak berubah warna. Akun @kmag1 tersebut membagikan dua video

Nah, ternyata ada solusi baru untuk masalah kuno ini yang baru-baru ini menjadi viral di TikTok setelah diposting oleh seorang ibu Australia.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya