Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Tips Menjaga Imunitas Anak Biar Terhindar dari Paparan Super Flu

Annastasya Rizqa , Jurnalis-Kamis, 08 Januari 2026 |13:45 WIB
5 Tips Menjaga Imunitas Anak Biar Terhindar dari Paparan Super Flu
5 Tips Menjaga Imunitas Anak Biar Terhindar dari Paparan Super Flu (Foto: Freepik)
A
A
A

2. Biasakan Cuci Tangan dengan Benar

Flu mudah menular melalui tangan yang terkontaminasi virus. Ajarkan anak mencuci tangan menggunakan sabun dan air mengalir, terutama sebelum makan, setelah dari toilet, dan setelah bermain di luar rumah. Kebiasaan sederhana ini sangat efektif mencegah penyebaran penyakit.

3. Pastikan Anak Cukup Istirahat

Istirahat yang cukup akan berdampak pada imunitas si kecil. Pasalnya, kurang tidur dapat menurunkan daya tahan tubuh anak. Pastikan anak memiliki waktu tidur yang cukup sesuai usianya. Tidur berkualitas membantu tubuh memproduksi sel imun yang berperan melawan virus dan bakteri.

4. Lengkapi Imunisasi Anak

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement