Dilansir dalam Instagram pribadinya (25/02/2025), Hana-Rawhiti masih aktif di dunia politik dan terus menyuarakan hak-hak masyarakat Māori. Ia sering menggunakan media sosial untuk berbagi pandangan politik serta momen kebersamaan dengan keluarga.
Dengan usianya yang masih muda dan semangat juangnya yang kuat, Maipi-Clarke diprediksi akan menjadi salah satu tokoh politik berpengaruh di Selandia Baru dalam tahun-tahun mendatang.
(Qur'anul Hidayat)