Upopoy National Ainu Museum and Park di Hokkaido, menjadi salah satu pusat penting yang mendokumentasikan sejarah dan tradisi Suku Ainu, serta menyediakan ruang untuk pendidikan dan apresiasi lebih lanjut terhadap kebudayaan mereka.
Mengenal Suku Ainu Jepang juga berarti memahami perjuangan komunitas ini untuk melestarikan tradisi mereka di tengah modernisasi yang semakin cepat.
Walaupun menghadapi banyak tantangan, namun Suku Ainu terus menjaga warisan leluhur agar dapat diturunkan ke generasi berikutnya, baik melalui bahasa, ritual, maupun budaya.*