Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tindakan Operasi Plastik Jadi Alternatif untuk Tingkatkan Kepercayaan Diri, Ini Alasannya!

Syifa Fauziah , Jurnalis-Minggu, 15 September 2024 |06:00 WIB
Tindakan Operasi Plastik Jadi Alternatif untuk Tingkatkan Kepercayaan Diri, Ini Alasannya!
Operasi plastik dapat tingkatkan kepercayaan. (Foto: Freepik.com)
A
A
A

"Kami juga mengidentifikasi pantangan, seperti makanan atau suplemen yang dapat meningkatkan risiko perdarahan, seperti pengencer darah atau dosis tinggi omega-3," kata dr Christopher.

Setelah tindakan operasi plastik, dr Christopher menyarankan pasien untuk mengelola risiko komplikasi dengan nutrisi yang tepat, serta memastikan asupan nutrisi untuk pemulihan energi dan fungsi tubuh.

"Ini semua bertujuan untuk menjaga hasil operasi jangka panjang dan memastikan hasilnya tetap baik," ujarya.

(Leonardus Selwyn)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement