Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

MNC Peduli dan Srikandi Indonesia Gelar Edukasi Deteksi Dini Kanker Payudara

Annastasya Rizqa , Jurnalis-Selasa, 28 Mei 2024 |17:16 WIB
MNC Peduli dan Srikandi Indonesia Gelar Edukasi Deteksi Dini Kanker Payudara
MNC Peduli dan Srikandi Indonesia. (Foto: MPI)
A
A
A

Srikandi Indonesia sendiri merupakan komunitas pejuang dan penyintas kanker yang bergerak dalam bidang edukasi, pemberdayaan dan pendampingan kepada para pejuang dan penyintas kanker.

Srikandi Indonesia pun berterima kasih kepada MNC Peduli atas bantuan dan uluran yang diberikan sehingga bisa bermanfaat dan juga menjadi semangat bagi para penyintas kanker payudara ini.

“Harapan kami MNC Peduli bisa mensupport kami karena ini merupakan kegiatan sosial kemasyarakatan yang membutuhkan support dari semua masyarakat,” pungkasnya.

(Martin Bagya Kertiyasa)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement