Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Waspada, Penyakit Osteoarthritis Sering Menyerang Kalangan Wanita

Leonardus Selwyn Kangsaputra , Jurnalis-Selasa, 09 April 2024 |05:00 WIB
Waspada, Penyakit Osteoarthritis Sering Menyerang Kalangan Wanita
Osteoarthritis menjadi penyakit yang sering dialami perempuan. (Foto: Freepik.com)
A
A
A

Lantas bagaimana solusinya untuk kalangan wanita supaya tidak gampang rusak lututnya? Maka dr Asa menyarankan agar menghindari obesitas, selalu menyempatkan berolahraga serta memperkuat otot paha, dan yang paling penting memeriksakan diri saat lutut sudah mulai terasa sakit.

Sebab, mencegah kerusakan sendi sebisa mungkin harus sejak dini, bukan menunggu disaat usia 40 atau 50 tahun. Karena kerusakan sendi bersifat akumulatif dan sendi yang rusak tidak bisa regenerasi menjadi sendi yang bagus atau muda dengan pengobatan.

“Cegah dari sekarang yuk olahraga!,” tutur dr Asa.

(Leonardus Selwyn)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement