Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Tips Persiapan Open House Lebaran, Kamu Wajib Tahu!

Rizqa Leony Putri , Jurnalis-Rabu, 27 Maret 2024 |15:29 WIB
5 Tips Persiapan Open House Lebaran, Kamu Wajib Tahu!
Sederet 5 tips persiapan open house yang wajib kamu ketahui (Foto: Dok Freepik)
A
A
A

5.Sediakan Peralatan Penunjang yang Diperlukan

Apabila tamu yang datang ke rumah jumlahnya cukup banyak, kamu bisa menyediakan berbagai peralatan penunjang yang sekiranya diperlukan. Seperti halnya karpet, kursi, meja, ataupun yang berfungsi sebagai saranan hiburan seperti televisi, speaker aktif hingga mikrofon. Alat-alat ini tentu dapat membantu menambah kenyamanan tamu saat berkunjung ke rumahmu.

Nah, itulah dia 5 tips persiapan open house lebaran yang wajib kamu ketahui. Perlu diingat bahwa tidak semua barang harus tersedia, kamu bisa kembali menyesuaikan dengan kebutuhan dan banyaknya tamu yang akan datang ke rumah. Namun, beberapa barang tersebut dapat kamu peroleh dengan mudah dengan berbelanja online di Tokopedia.

Selain lebih praktis, Tokopedia juga meghadirkan berbagai promo spesial, lho! Dapatkan promo pengguna baru, kurir instan, bebas ongkir, hingga cicilan 0 persen. Tunggu apa lagi? Yuk, belanja kebutuhan open house lebaran hanya di Tokopedia!

(Fitria Dwi Astuti )

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement