Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Mengintip Interior Asrama NewJeans, Artistik dan Modern untuk Inspirasi Rumah

Martin Bagya Kertiyasa , Jurnalis-Kamis, 21 Maret 2024 |18:01 WIB
Mengintip Interior Asrama NewJeans, Artistik dan Modern untuk Inspirasi Rumah
New Jeans. (Foto: Instagram)
A
A
A

PARA Idol K-pop memang biasanya tinggal di asrama bersama-sama. Asrama ini pun kerap mengungkap tirai kehidupan para idol K-pop tersebut, termasuk idol NewJeans.

Interior dorm NewJeans tidak kalah modern dan artistik. Interior ini pun seakan  menggambarkan sedikit tentang kehidupan mereka di balik layar.

Asrama NewJeans

Interior itu dibuat oleh perusahaan desain interior, Anderson C Gallery. Mereka pun membagikan sedikit kisah menarik di balik proses desain serta pengaturan asrama grup idol K-Pop ini.

Seperti dilansir dari akun Instagram, CEO ADOR, Min Hee Jin pun terlibat langsung dalam mengatur ruang tinggal NewJeans. Min Hee Jin sendiri, merupakan adalah manajer yang aktif terlibat dalam proses desain. Dia juga memastikan bahwa tiap anggota grup merasa nyaman dan bahagia dengan tempat tinggalnya.

Asrama NewJeans

Asrama ini pun memperlihat bahwa anggota NewJeans bukan hanya memiliki selera unik dalam musik, masing-masing juga memiliki preferensi tersendiri dalam desain interior. Setiap anggota pun terlihat memiliki preferensi yang berbeda dalam perabotan, dari mulai nuansa kayu hingga modern dan minimalis.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement