Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Wanita Vegan Berisiko 5 Kali Lipat Alami Preeklampsia saat Hamil, Ini Faktanya

Devi Pattricia , Jurnalis-Kamis, 01 Februari 2024 |21:01 WIB
Wanita Vegan Berisiko 5 Kali Lipat Alami Preeklampsia saat Hamil, Ini Faktanya
Wanita vegan berisiko lebih besar alami preeklampsia saat hamil. (Foto: Freepik.com)
A
A
A

Para peneliti tersebut juga mendapatkan bahwa mereka yang vegan saat hamil memiliki tingkat mikronutrien jauh lebih rendah dibandingkan dengan ibu yang tidak vegan. Agar tidak terjadinya gangguan kesehatan yang mengancam ibu dan juga sang bayi, maka peneliti menyarankan ibu hamil untuk tetap mengkonsumsi daging, ikan, dan keju.

Sebab beberapa makanan tersebut menjadi salah satu sumber vitamin B12 yang paling ampuh, yang tidak ditemukan secara alami dalam buah, sayuran, dan sayuran. Supplemen saja tidak cukup untuk menggantikan gizi dari protein yang langsung dikonsumsi pada ibu hamil dan juga janin dalam perutnya.

(Leonardus Selwyn)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement