Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tanggal 16 November 2023 Hari Apa? Simak Peristiwanya

Kiswondari , Jurnalis-Rabu, 15 November 2023 |16:05 WIB
Tanggal 16 November 2023 Hari Apa? Simak Peristiwanya
Ilustrasi tanggal 16 November 2023. (Foto: Freepik)
A
A
A

TANGGAL 16 November hari apa? Setiap hari dan tanggal pasti terjadi peristiwa penting bagi sebagian orang di Indonesia, bahkan juga di dunia. Baik dari peristiwa kelahiran, kematian hingga peringatan hari-hari tertentu.

Lantas, apa saja yang terjadi pada tanggal 16 November? Simak informasi mengenai peristiwa penting yang terjadi pada tanggal 16 November yang akan jatuh pada hari Kamis pekan ini, dikutip dari berbagai sumber, Rabu (15/11/2023).

Tanggal 16 November Hari Apa? 

1. Hari Toleransi Internasional

Setiap tanggal 16 November diperingati sebagai Hari Toleransi Internasional. Hari ini diperingati sejak 1995 berdasarkan hasil kesepakatan dari Sidang Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).

2. Hari Konverensi Warisan Sedunia

Hari Konferensi Warisan Dunia diperingati setiap tanggal 16 November merupakan peringatan Pertemuan Mengenai Pemeliharaan Warisan Kebudayaan dan Alamiah Dunia yang diikuti di oleh Konferensi Umum UNESCO pada 16 November 1972 silam.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement