Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pesona Karisdayanti Tampil Anggun Pakai Dress Rancangan Texsaverio di Konser Semesta

Syifa Fauziah , Jurnalis-Senin, 07 Agustus 2023 |19:00 WIB
Pesona Karisdayanti Tampil Anggun Pakai Dress Rancangan Texsaverio di Konser Semesta
Penampilan Krisdayanti di Konser Semesta (Foto : Instagram/@krisdayantilemos)
A
A
A

KRISDAYANTI baru saja menggelar konser bertajuk semesta pada 5 Agustus 2023 kemarin di JIEXPO Convention Centre dan Theater. Pada konsernya itu, Krisdayanti menyuguhkan berbagai lagu-lagu hits sejak dulu sampai sekarang.

Tak hanya itu, saat menggelar acara konser pastinya Krisdayanti menyiapkan pakaian terbaiknya. Salah satu busana yang dia pakai dari brand ternama Texsaverio.

Krisdayanti

Ibu empat anak itu memakai dress berwarna rose gold dengan sentuhan payet. Melalui postingannya di Instagram, brand tersebut membagikan desain busana wanita yang akrab disapa KD itu.

Dressnya menggunakan model off shoulder dengan tali leher Dress model slim itu sengaja memamerkan body goalsnya.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement