Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Apakah Air Kelapa Muda Bisa Menurunkan Kolesterol Tinggi?

Pradita Ananda , Jurnalis-Jum'at, 21 Juli 2023 |14:30 WIB
Apakah Air Kelapa Muda Bisa Menurunkan Kolesterol Tinggi?
Apakah air kelapa muda bisa menurunkan kolesterol, (Foto: Freepik)
A
A
A

Mengapa air kelapa bisa menurunkan kolesterol? Dijelaskan lebih lanjut, hal ini karena air kelapa mengandung kandungan potasium. Potasium inilah yang bekerja di dalam tubuh, bisa menurunkan tekanan darah pada mereka yang normal atau tinggi.

Meskipun demikian, penting untuk dicatat bahwa hingga saat ini belum ada penelitian yang melibatkan manusia dan kekuatan antioksidan dari air kelapa, dan masing-masing penelitian pada hewan memakai dosis dan parameter yang berbeda.

(Rizky Pradita Ananda)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement