Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Apa Itu Mutualan? Bahasa Gaul yang Kerap Digunakan di Twitter

Vivin Lizetha , Jurnalis-Kamis, 16 Februari 2023 |10:00 WIB
Apa Itu Mutualan? Bahasa Gaul yang Kerap Digunakan di Twitter
Apa itu Mutualan? Bahasa Gaul yang Kerap Digunakan di Twitter (Foto: Thehill)
A
A
A

APA Itu Mutualan? Bahasa Gaul yang Kerap Digunakan di Twitter. Untuk mengetahui jawabannya, simak ulasannya dalam artikel berikut ini. 

Ada begitu banyak istilah bahasa gaul yang muncul di media sosial. Salah satu yang cukup sering ditulis oleh netizen yaitu "mutualan."

Ada yang penasaran tidak apa makna mutualan tersebut? Dikutip dari situs UMM, diketahui bahwa istilah "mutualan" itu kerap digunakan generasi gen Z di Twitter.

Apa Itu Mutualan? Bahasa Gaul yang Kerap Digunakan di Twitter

(Apa Itu Mutualan? Bahasa Gaul yang Kerap Digunakan di Twitter, Foto: Thehill)

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement