Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Mengenal Apa itu FWB dan Contohnya, Ternyata Hubungan Untuk Merasa Puas

Rina Anggraeni , Jurnalis-Kamis, 24 November 2022 |08:52 WIB
Mengenal Apa itu FWB dan Contohnya, Ternyata Hubungan Untuk Merasa Puas
Ilustrasi (Foto: Heartstapps)
A
A
A

MENGENAL apa itu FWB dan contohnya ini merupakan kalimat gaul bagi kaum milenial.Mungkin Anda pernah mendengar istilah itu muncul di film dan acara TV, atau pernah melihat seseorang memakai kalimat tersebut. Ya, FWB merupakan kepanjangan dari Friends With Benefit.

Apa pun masalahnya, hubungan FWB sendiri memang selalu menjadi tanda tanya untuk kepastian.

Mengenal apa itu FWB dan contohnya ini biasanya dilakukan pada seseorang yang hanya ingin memiliki hubungan tanpa terikat, tapi saling menguntungkan.

Hubungan

Dilansir Bride, biasanya seseorang memilih FWB ini pernah memiliki pengalaman negatif dalam hubungan masa lalu. Serta tidak siap untuk terbuka secara emosional serta berkomitmen.

Contohnya dalam FWB yakni hubungan seksual. Seseorang yang sudah menjalin hubungan romantis terbuka hanya untuk memenuhi kebutuhan seksual juga masuk dalam istilah tersebut.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement