Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kalori Cilok dan Resepnya, Jajanan yang Bikin Susah Berhenti Ngunyah!

Tim Okezone , Jurnalis-Selasa, 08 November 2022 |21:32 WIB
Kalori Cilok dan Resepnya, Jajanan yang Bikin Susah Berhenti Ngunyah!
Kalori Cilok (Foto: Cookpad)
A
A
A

Langkah 3:

Panas-panas tuangkan air rebusan tadi bertahap ke dalam campuran tepung, sambil diaduk rata menggunakan sendok kayu sampai kalis dan bisa dipulung dan jika air masih bersisa, hentikan penambahan air.

Langkah 4:

Biarkan sampai agak hangat. Ambil sedikit adonan, beri isi dan bulatkan sebesar bakso. Lakukan hingga adonan habis.

Langkah 5:

Didihkan air yang banyak dalam panci, rebus cilok hingga mengambang dan biarkan sekitar 10-15 menit mengambang. Angkat. Kemudian kukus cilok hingga empuk dan matang.

Langkah 6:

Cara membuat saus : Campur kacang tanah halus, bawang putih, cabai merah dan air. Blender hingga bumbu halus merata. Tambahkan daun jeruk dan masak di atas api sampai mendidih, mengental dan keluar minyaknya. Beri garam, merica bubuk dan gula pasir. Cicipi. Beri sedikit perasan air jeruk nipis. Angkat.

Langkah 7:

Sajikan cilok dengan siraman saus kacang.

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement