Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cerita Sosok Pria yang Paling Dibenci di Internet, Apa Kejahatannya?

Destriana Indria Pamungkas , Jurnalis-Selasa, 09 Agustus 2022 |09:24 WIB
Cerita Sosok Pria yang Paling Dibenci di Internet, Apa Kejahatannya?
Ilustrasi (Foto: Corbis)
A
A
A

Film serial  Pria yang paling dibenci di internet, apa kejahatannya ini dimainkan sendiri oleh Hunter Moore yang kini berusia 36 tahun. Dia  tumbuh di Woodland, California dengan beragam kehidupan yang dijalaninya. Namun, sayangnya ia tak bisa memiliki kehidupan yang tenang dan nyaman.

Ini terjadi lantaran ulahnya,  memulai aksi kriminal pada tahun 2010 dan membuat sebuah website bernama IsAnyoneUp.

Situs ini awalnya dimaksudkan sebagai situs clubbing, tetapi Hunter kemudian memposting foto telanjang seorang gadis yang  dikencaninya  lalu diunggah  di situs tersebut. Setelah diunggah, ternyata menjadi terkenal dan banyak dilihat. Hingga, Hunter memutuskan untuk mengunggah lebih banyak lagi foto-foto wanita tanpa busana alias telanjang.

Namun, kali ini foto-foto yang diunggahnya bukan hanya dari orang-orang yang telah mengirimkannya sendiri, tetapi juga diposting oleh orang lain – biasanya mantan pacar.

Hunter Moore mendapatkan foto-foto para wanita dari pria yang pernah berpacaran dengan mereka, motifnya adalah untuk balas dendam. Sontak, para wanita yang fotonya terpajang dalam website tersebut merasa malu dan marah.

Rupanya, Hunter adalah penjahat seksual yang berbeda dari penjahat lain. Jika penjahat lain biasanya sembunyi, namun Hunter tidak. Para korban bahkan bisa mendapatkan identitas Hunter dan ia bahkan menjuluki dirinya sendiri sebagai “penghancur kehidupan profesional”.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement