Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sandiaga Uno Minta Desa Wisata Bersiap Sambut Kedatangan Turis Asing

Novie Fauziah , Jurnalis-Senin, 08 November 2021 |09:04 WIB
Sandiaga Uno Minta Desa Wisata Bersiap Sambut Kedatangan Turis Asing
Menparekraf RI, Sandiaga Salahuddin Uno (Foto: Dok. Kemenparekraf)
A
A
A

Meski begitu, dirinya mengimbau pengelola desa wisata juga mengembangkan diri untuk wisatawan Nusantara atau domestik. Alasannya karena wisatawan Nusantara memiliki potensi kunjungan yang sangat besar.

Baca juga: Jajal Lintasan Sirkuit Mandalika, Sandiaga Uno Lari Sejauh 4,3 Kilometer

Terlebih, NTB menjadi tuan rumah dari gelaran MotoGP Mandalika, World Superbike serta G-20 tahun 2022 mendatang.

"Jadi, akan banyak sekali nanti event-event yang berlangsung di NTB. Kita harapkan juga mampu membuka peluang untuk bangkit, ekonomi bergerak kembali dan lapangan kerja terbuka," tutup Sandi.

(Rizka Diputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement