3. Taurus
Untuk setiap Taurus, menciptakan stabilitas emosional dalam suatu hubungan sangat penting. Tidak hanya dalam suatu hubungan cinta tetapi juga hubungan pertemanan di tempat kerja dan juga dengan teman-teman dekatnya.
Ketika berbicara tentang pasangan, mereka ingin segalanya menjadi sesederhana mungkin. Taurus lebih suka hubungan jangka panjang yang memberi mereka cukup waktu untuk berinvestasi secara emosional, agar mereka merasa nyaman. Mereka memprioritaskan kebersamaan dengan pasangan yang menghargai komitmen.
(Dyah Ratna Meta Novia)