Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hati-Hati, Ini 5 Tanda Pacarmu Tidak Dewasa

Kezia Putri Sagita , Jurnalis-Selasa, 08 Desember 2020 |12:14 WIB
Hati-Hati, Ini 5 Tanda Pacarmu Tidak Dewasa
Pacaran (Foto: Medium)
A
A
A

3. Membuat kepercayaan diri runtuh

Kritik memang diperlukan dan baik untuk kemajuan hubungan. Tapi, itu hanya berlaku jika kritik yang diberikan merupakan kritik membangun. Namun jika Anda menemukan pacar Anda konsisten mengkritik Anda hingga kepercayaan diri Anda runtuh, maka segera tinggalkan dia.

4. Menolak segala perubahan

Jika pacar enggan mencoba hal-hal baru, yang mungkin baik untuk hubungan itu, maka jadi pertanda kelemahan yang bisa menumbuhkan rasa kesal. Mereka mungkin tidak mau berubah, meskipun itu yang Anda butuhkan saat ini.

Baca juga: Tidak Disangka, 4 Tanaman Liar Ini Ternyata Bisa Dimakan Lho

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement