Ida Royani diapit 3 anak perempuannya

Mengikuti paras cantik sang ibu, pada potret di Bogor, Jawa Barat. Ida Royani terlihat diapit oleh ketiga anak perempuannya yang cantik dan juga berhijab. Tidak lupa, keluarga ini berpose menggunakan kacamata yang semakin terlihat sangat kompak lho, Okezoners. Dilansir Okezone dari Instagram Jenahara Nasution, foto tersebut diambil oleh sang ayah.
“With my mama, big sister and little sister all together.
Taken by le dad 🖤,” tulis @jenaharanasution di laman Instagram pribadi miliknya.
Kerennya style Ida Royani

Brexit Jogja atau Tebing Breksi merupakan tempat wisata yang berada di wilayah Sleman, Jawa Tengah. Nah, Ida Royani menjadi salah satu wisatawan yang pergi ke sana nih, Okezoners.
Dalam unggahannya di Instagram @idaroyani, meskipun sudah tidak lagi muda ia masih tampak memukau dengan floppy straw dan pakaian serba merah. Tidak lupa kacamata yang semakin menambah kece gaya liburan ibu anak 3 tersebut.
(Dewi Kurniasari)