Tangan merupakan salah satu bagian tubuh yang sangat penting. Jika biasanya orang bisa bebas menyentuh area wajah tanpa cuci muka terlebih dahulu, kini hal tersebut menjadi hal yang sangat berbahaya untuk dilakukan. Kini aktivitas rajin cuci tangan menjadi kebiasaan yang tidak terlupakan.
Baca juga: Gaya Tara Basro dan Daniel Adnan Kompak Pakai Daster, Netizen: The Real Uwu
5. Lebih melek teknologi
Kegiatan seperti bekerja dan belajar dari rumah membuat masyarakat mencari aplikasi yang bisa mendukung kegiatannya. Hal ini juga didukung dengan munculnya aplikasi rapat atau pertemuan online. Oleh karena itu, masyarakat yang awalnya tidak bisa mengakses aplikasi rapat online saat ini jadi lebih melek akan teknologi.
(Martin Bagya Kertiyasa)