Berikut protokol baru yang muncul di sektor perhotelan yang bisa Anda simak. Yuk baca dulu!
1. Check in yang melibatkan teknologi digital.
2. Handsanitizer station, yang tersedia di tempat-tempat yang sering dikunjungi termasuk tempat penyimpanan barang.
3. Pembayaran non tunai guna menghindari persebaran uang yang berisiko menularkan Covid-19.
4. Penggunaan tangga yang lebih sering dibandingkan lift karena aturan jaga jarak yang sulit dilakukan dalam lift.
5. Peralatan kebugaran (fitness) akan dipindahkan.
(Dewi Kurniasari)