Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tips Buat Masker Rumahan, Sudah Uji Coba Loh

Leonardus Selwyn Kangsaputra , Jurnalis-Selasa, 02 Juni 2020 |14:00 WIB
Tips Buat Masker Rumahan, Sudah Uji Coba Loh
Masker kain ala Tere. (Foto: Dok Tere)
A
A
A

Tere mengaku ia sama sekali tidak berjualan masker selama pandemi Covid-19. Ia membuat masker tersebut untuk digunakan secara pribadi saat menjalankan aktivitas di luar rumah, seperti berbelanja maupun berolahraga pagi.

“Saya buat untuk digunakan sendiri, bukan untuk jualan. Jadi bebas bisa memilih model dan warna apa sesuai selera. Buatnya juga enggak lama kok, paling cuma 20-30 menit supaya tetap rapi. Yang paling penting dalam pembuatan masker itu cuma niat,” tuntasnya.

(Dewi Kurniasari)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement