6. Berkumpul penuh canda tawa

Keakraban yang terjalin di antara anggota geng Mom Sweet Mom juga menular ke suami masing-masing. Tak heran kalau mereka semua berkumpul selalu penuh dengan canda tawa. Contohnya terlihat dari foto ini.
7. Nonton konser bersama

Selain mengunjungi berbagai obyek wisata, geng Mom Sweet Mom ternyata punya tujuan lain liburan ke Australia. Mereka ternyata mau nonton konser U2 bersama para suami. Seru sekali ya.
(Utami Evi Riyani)