Tampil cerah dengan coat merah maroon

Saat liburan ke Korea, Kamasean juga tampil modis nih. Dia bergaya modis memadukan t-shirt stripe monokrom dengan coat warna merah maroon. Dalam berbusana, Kamasean memang suka memakai warna terang, biar semakin percaya diri!
Selfie cantik berbalut dress merah

Kamasean juga tampil mempesona saat dia mengenakan midi dress bernuansa merah dengan detail kancing besar. Gayanya manis banget nih sambil selfie cantik di kaca. Raut wajahnya enggak banyak berubah dari dulu ya!
(Dinno Baskoro)