Berpose di tanaman pagar

Kali ini Jessica sedang berfoto di antara tanaman pagar. Ia berpose seperti sedang bersandar di tanaman. Tampak cahaya matahari menyinari wajahnya sehingga membuat foto semakin indah.
Bermesraan dengan sang anak di tengah kebun

Selama di Australia, banyak tempat-tempat seru yang dikunjungi oleh Jessica. Pada foto ini dirinya tampak sedang berada di tengah kebun lavender bersama sang anak. Keduanya terlihat sangat mesra sekali. El Barack mencium pipi sang ibu yang tengah memeluknya dengan penuh kasih sayang.