Selain itu, pengaturan jarak kehamilan juga perlu disesuaikan. Lalu, berapa idealnya jarak pengaturan kehamilan?

“Pada wanita usia 35 tahun bisa memilih program kontrasepsi dengan cara sterilisasi. Di sisi lain pengaturan jarak kehamilan juga harus disesuaikan. Idealnya seorang anak berjarak 2-4 tahun,” tuntasnya.
(Helmi Ade Saputra)