Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Benarkah Suka Senyum Bikin Kamu Cepat Terlihat Tua?

Muhammad Sukardi , Jurnalis-Rabu, 18 September 2019 |22:30 WIB
Benarkah Suka Senyum Bikin Kamu Cepat Terlihat Tua?
Ilustrasi. (Foto: Shutterstock)
A
A
A

Dia tak menyalahkan hal tersebut karena kisah sukses setiap orang berbeda dan kalau dia memilih muka awet muda sebagai prestasi utama hidupnya, maka tidak usah dipermasalahkan. "Sudah biarkan saja, nggak usah di pikirin," singkatnya.

Diana menambahkan, mereka yang jarang senyum keberhasilan utama dalam dirinya itu wajahnya. Nilai dirinya cuma di wajah. Padahal, menurutnya di usia 40 tahun seorang perempuan sudah tidak begitu mementingkan gengsi.

Padahal, menurutnya di usia 40 tahun seorang perempuan sudah tidak begitu mementingkan gengsi.

"Di usia 40 tahun itu kebanyakan perempuan lebih mikirin kesehatan. Kalau masih estetika, ya, enggak apa-apa juga. Tapi, kalau sampai bikin Anda jarang senyum, ya, berlebihan. Kalau mau ketawa, ya, ketawa saja. Jangan dibuat susah, ah," tambahnya.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement