Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Mata Kering Diabaikan Berakibat Fatal, Kenali Penyebab dan Gejalanya!

Leonardus Selwyn Kangsaputra , Jurnalis-Rabu, 11 September 2019 |19:54 WIB
Mata Kering Diabaikan Berakibat Fatal, Kenali Penyebab dan Gejalanya!
Jangan abaikan mata kering (Foto : Medicalnewstoday)
A
A
A

Seseorang yang mengalami mata kering tentunya memiliki beberapa gejala yang bisa dirasakan. Jika hal ini sudah mulai dirasakan, ada baiknya seseorang peka dan tidak memaksakan matanya untuk terus bekerja.

Mata Merah

“Beberapa gejala mata kering yang bisa dirasakan adalah terasa mengganjal, sering merah, berair, terasa kering, sensasi berpasir, keluar kotoran mata, terasa lengket, sering mengucek mata, mata mudah lelah, sensitif sama cahaya, dan fokus menurun,” tuntasnya.

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement