Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sebelum Liburan ke Australia, Ini 4 Hal Penting yang Wajib Anda Ketahui

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Kamis, 14 Maret 2019 |19:01 WIB
Sebelum Liburan ke Australia, Ini 4 Hal Penting yang Wajib Anda Ketahui
Wisata ski di Australia
A
A
A

Musim dingin

 

Australia di mata wisatawan Indonesia selalu identik dengan koala, kangguru, opera house Sydney, atau surfing. Tapi tahukah Anda, bahwa negara ini ternyata juga bisa dijadikan sebagai destinasi untuk menikmati pengalaman musim dingin. Bedanya, musim dingin di Australia jatuh pada bulan Juni hingga Oktober. Di musim ini lah banyak pertunjukan menarik yang bisa Anda jajal, mulai dari pertunjukan laser di Sydney hingga spot-spot khusus untuk bermain ski. Menarik bukan?

Buah tangan

 

Ada banyak sekali cinderamata yang bisa Anda beli untuk dijadikan buah tangan sebelum balik ke Indonesia. Nah, salah satu spot terbaik untuk membelinya ada di Victoria Market, Melbourne. Di tempat ini Anda bisa membeli berbagai pernak-pernik dengan harga yang terjangkau, mulai dari Rp10 ribu saja. Selain cinderamata, ada banyak cemilan lezat yang bisa Anda beli, di antaranya cokelat, keripik kentang, dan wine.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement