Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Inilah Cara Tepat Menikmati 48 Jam di Taipei

Hessy Trishandiani , Jurnalis-Jum'at, 07 Desember 2018 |14:46 WIB
Inilah Cara Tepat Menikmati 48 Jam di Taipei
Taiwan (Foto: Pexels)
A
A
A

Kuil Longshan

Setelah meluangkan waktu di Taipei Expo Park, cobalah untuk masuk ke Kuil Longshan sebelum jam 6 sore. Di antara turis dan jamaah, Kuil Longshan adalah sebuah lembaga keagamaan di Taipei. Hal yang paling menarik di Kuil Longshan ini adalah bagaimana para pengunjung mendorong para tamu untuk ikut serta dalam ibadah.

Pasar Malam

Tutuplah itinerary Anda yang padat dengan mengunjungi pasar malam yang dikenal dengan nama Huaxi Street Night Market. Di sini Anda akan disajikan berbagai etalase kuliner dari yang “wajar” hingga yang (sepertinya) sangat tidak mungkin untuk Anda coba.

Setelah memesan tiket pesawat ke Taiwan, pastinya Anda ingin tahu lebih banyak lagi soal jadwal penerbangan, bukan? Saat ini Traveloka telah memiliki fitur baru yakni Flight Status Traveloka. Fitur baru ini akan mempermudah Anda dalam mengecek status penerbangan. Batal, terlambat, atau sesuai jadwal, penerbangan Anda dapat dicek lewat aplikasi Traveloka.

(Hessy Trishandiani)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement