Sebuah penelitian mengungkapkan bahwa latihan meditasi yang penuh kesadaran, dapat membantu menurunkan peradangan, penanda stres dalam tubuh. Pada gilirannya, ini dapat meringankan sistem pencernaan yang tertekan.
Caranya mudah, cobalah duduk tegak dan ambil 2-4 putaran pernapasan dalam. Tarik napas untuk 4 hitungan, tahan selama 4, dan buang napas selama 4 hitungan.
(Baca Juga:Ahli Gizi Ungkap 3 Penyebab Cepat Lapar Meski Baru Saja Makan)
3. Konsumsi prebiotik dan probiotik