Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Punya Hobi dan Selera yang Sama, Rahasia Kompak Brandon dan Ferry Salim

Maharani Putri Sabillah , Jurnalis-Rabu, 24 Januari 2018 |06:08 WIB
Punya Hobi dan Selera yang Sama, Rahasia Kompak Brandon dan Ferry Salim
Brandon dan Ferry Salim (Foto: Okezone)
A
A
A

BAGAI pinang dibelah dua, Brandon Nicholas Salim dan Sang Ayah, Ferry Salim tampak seperti . anak kembar beda usia. Meski demikian, hal tersebut rupanya ditepis oleh Brandon sendiri.

“Sebenarnya saya gak mirip ayah sih, gue mirip ibu. Mungkin karena kacamata dan model rambutnya sama,” kata Brandon, saat ditemui dalam suatu acara di Jakarta Pusat.

Ya, membahas Brandon dengan Sang Ayah memang tak lepas dari kata kompak. Keduanya kerap tampil bersama, membuat hubungan antara anak dan ayah ini layaknya seorang sahabat. Meskipun jarak usia keduanya terpaut jauh, keharmonisan jelas selalu terlihat.

“Deket banget sih kita kayak bestfriend karena kita punya hobi dan kesukaan yang sama, kita suka fesyen,” papar Brandon.

Selain kesamaan tersebut, keharmonisan Brandon dan Ferry bisa terjaga juga akibat mereka selalu menomorsatukan komunikasi meski keduanya tengah memiliki jadwal yang padat dan kesibukan yang berbeda-beda.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement