Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ini 3 Hal yang Perlu Anda Ketahui Soal Kehamilan Bayi Kembar

Agregasi Hellosehat.com , Jurnalis-Rabu, 20 Desember 2017 |16:18 WIB
Ini 3 Hal yang Perlu Anda Ketahui Soal Kehamilan Bayi Kembar
Ilustrasi
A
A
A

3. Satu plasenta dan kantung ketuban yang sama

Ketika ini terjadi, janin kembar akan berbagi segala hal bersama-sama. Ya, bayi kembar yang lahir dari rahim dengan plasenta serta kantung ketuban yang sama harus berbagi makanan dan oksigen bersama-sama. Kondisi ini juga terjadi pada bayi kembar identik.

Karena berada dalam satu kantung yang sama, terkadang pembagian makanan yang terjadi tidak adil. Ada bayi yang mendapatkan lebih banyak makanan daripada bayi kembarannya yang lain. Tentu saja hal ini dapat menimbulkan berbagai dampak buruk bagi si janin.

Maka dari itu, bagi Anda yang mengandung bayi kembar, sebaiknya sering-sering melakukan pemeriksaan ke dokter, untuk melihat perkembangan dari janin-janin Anda.

(Risna Nur Rahayu)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement