Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Yuk Simak Tahapan Belajar sebagai New Mom yang Tak Ada di Buku Parenting

Vessy Frizona , Jurnalis-Jum'at, 13 Oktober 2017 |23:24 WIB
<i>Yuk</i> Simak Tahapan Belajar sebagai <i>New Mom</i> yang Tak Ada di Buku <i>Parenting</i>
A
A
A

MEMBACA buku-buku parenting menjadi salah satu cara calon ibu belajar mengenai cara-cara mengurus anak agar tidak kaget setelah melahirkan nanti. Tapi tidak semua tentang bagaimana menjadi ibu ada di buku.

Beberapa hal hanya bisa dilakukan dengan feeling dan jam terbang, tidak mungkin ada di buku. Untuk mengetahui hal-hal yang harus dipersiapkan dan dibangun setelah bayi lahir nanti maka bunda perlu membaca bocoran seperti dikutip dari Familyshare, Jumat (13/10/2017).

Bayi tak mudah kedinginan seperti yang ibu pikir

Ketika bayi lahir, ibu sepertinya ingin membungkus bayi dengan topi, shawl, dan selimut agar mereka tak kedinginan. Banyak orang menganggap bayi akan kedinginan meski di suhu normal. Inilah yang disebut overthinking. Padahal suhu tubuh bayi tidak jauh berbeda dengan orang dewasa. Jadi tidak perlu membungkusnya terlalu tebal, pelukan saat dalam dekapan ibu sudah cukup menghangatkan.

Koneksi tidak terjadi begitu cepat

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement