Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Menjaga Kesehatan Mata hingga Mencegah Kanker, Manfaat Sehat Konsumsi Wine

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Selasa, 03 Oktober 2017 |07:00 WIB
Menjaga Kesehatan Mata hingga Mencegah Kanker, Manfaat Sehat Konsumsi Wine
Manfaat sehat minum wine (Foto:Fishonfriday)
A
A
A

Mencegah penyakit hati

Jika dikonsumsi secara teratur dan tidak berlebihan, mengonsumsi wine juga dapat mengurangi risiko terkena penyakit hati. Sebuah penelitian yang dilakukan oleh UC San Diego School of Medicine menyebutkan, peminum anggur memiliki risiko penyakit hati yang jauh lebih rendah daripada peminum zat lainnya.

Mencegah diabetes tipe 2

Sebuah studi mengkonfirmasi bahwa peminum anggur cenderung memiliki risiko terkena diabetes tipe 2 yang sangat rendah. Tentu saja hasil ini didasari oleh uji coba yang dilakukan secara efisien dan tidak berlebihan. Anda bisa mengonsumsi wine setiap hari dengan porsi yang telah ditentukan oleh anjuran dokter.

BACA JUGA:

Sssttt, Ternyata Sederet Makanan Ini Favorit Miranda Kerr, Kari Salah Satunya!

URBAN FOOD: Ingin Makan Siang dengan Chicken Katsu ala Indonesia, Jajal Resep Praktisnya

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement