Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Fakta-Fakta Dibalik Viagra, Diantaranya Ditemukan Secara Tak Sengaja

Muhammad Sukardi , Jurnalis-Selasa, 26 September 2017 |07:38 WIB
Fakta-Fakta Dibalik Viagra, Diantaranya Ditemukan Secara Tak Sengaja
A
A
A

# 4 Berapa Lama Efek Viagra ini Berfungsi?

Rata-rata viagra bisa memberi Anda ereksi yang kuat paling sedikit 2 - 3 jam. Tapi pada beberapa orang, bisa sampai 5 jam.

Faktanya, pria yang secara signifikan lebih tua (di atas 65 tahun) dapat lebih cepat “loyo” lagi. Sebab, tubuh mereka memerlukan waktu lama untuk memetabolisme obat aktif dan menyebarkannya dari sistem tubuhnya.

# 5 Minum Alkohol Bekerja Melawan Viagra

Mengonsumsi segelas kecil anggur atau sebotol bir tidak akan memengaruhi obat ini. Tapi jika Anda minum lebih dari 2 botol alkohol setelah minum viagra, obat tersebut malah akan gagal bekerja dan menimbulkan banyak efek samping.

(Baca Juga: Diduga Ada Kandungan Mirip Viagra, Kopi Jantan Dilarang Beredar di Amerika)

# 6 Viagra dan Obat-obatan Lain

Jika Anda orang yang sehat dan tidak minum obat lain, viagra dapat melakukan keajaiban untuk kehidupan seks Anda (terutama jika Anda impoten). Tapi jika Anda rutin minum obat untuk penyakit atau kondisi tertentu, sebaiknya Anda bertanya kepada dokter sebelum mengambil viagra sendiri.

Hal ini karena viagra dapat memiliki efek samping bila dikonsumsi dengan obat lain. Seperti meningkatkan toksisitasnya, mengurangi efeknya, dan lain-lain. Faktanya, jika Anda mengkonsumsi viagra bersamaan dengan obat-obatan terlarang, Anda bisa mengalami ereksi yang menyakitkan yang berlangsung lebih dari 4 jam atau kondisi ini dinamakan Priapism.

(Muhammad Saifullah )

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement