Rutin aplikasi pelembap
Cara paling mudah yang bisa dilakukan untuk mengurangi tampilan stretch marks adalah rutin menggunakan pelembap. Pelembap bisa memberikan nutrisi dan menjaga kelembapan alami kulit sehingga kemerahan dan peradangan yang bisa memperlihatkan stretch mark bisa berkurang.
Pakai sarung tangan khusus
Ya, sarung tangan pijat bisa digunakan untuk mengaplikasikan pelembap pada kulit tubuh. Pakar estetika asal Dallas, Texas, Joanna Czech, merekomendasikan agar perawatan ini dilakukan khususnya bagi para calon ibu.
Gunakan perawatan topikal