Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

10 Tips Kurangi Penampakan Stretch Marks di Kulit

Pradita Ananda , Jurnalis-Sabtu, 01 April 2017 |15:32 WIB
10 Tips Kurangi Penampakan Stretch Marks di Kulit
Stretch marks pada perut (Foto: Homeremediesforlife)
A
A
A

3. Konsumsi buah segar dan sayuran-sayuran seperti wortel, ubi, buah-buah tropis, susu, telur, ikan, kacang, daging, alpukat, blueberry yang banyak mengandung kandungan vitamin A, C, D, dan E.

4. Jika ingin berdiet menurunkan berat badan, disarankan untuk memilih diet rendah kalori, lakukan secara perlahan namun pasti. Hindari melakukan diet secara cepat dan ekstrim.

5. Gunakan minyak-minyak alami untuk memijat area kulit yang terdapat stretch marks. Seperti minyak vitamin E, minyak kelapa, minyak zaitun, dan cocoa-shea butters.

6. Rutinlah melakukan ritual eksfoliasi untuk mengeluarkan racun dan mengangkat sel-sel kulit mati.

7. Olahraga teratur penting dilakukan untuk menjaga kesehatan dan menjaga berat badan yang pas.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement