“Mungkin mereka sudah bisa memaafkan dan melupakan pengalaman buruk yang terjadi. Bisa saja ketika berada di bawah asuhan ibu tirinya, anak-anak itu mendapat asuhan yang tepat dan selalu dikuatkan,” ucap Suzy kepada saat dihubungi oleh Okezone, belum lama ini
Bisa dilihat sosok kedua orangtua dan ibu sambung mereka yang tangguh. Mereka melihat langsung bagaimana orang-orang disekitar menghadapi masalah. Orangtuanya bisa diajak bertukar pikiran.
“Sejauh anaknya baik-baik saja, lebih baik tak perlu dibesar-besarkan. Mereka matang dalam berpikir dan menyikapi masalah. Tak ingin masalah mereka makin runyam,” jelasnya lebih lanjut.
(Hessy Trishandiani)