Siapa Nabilla Aprillya? Sosok Mantan Atta Halilintar yang Diduga Korban Kekerasan Ketum Parpol

Rina Anggraeni, Jurnalis
Rabu 09 Oktober 2024 10:38 WIB
Siapa Nabilla Aprillya? Sosok mantan Atta Halilintar yang diduga korban kekerasan Ketum Parpol (Foto; Instagram)
Share :

Sementara itu, Nabilla sempat menjadi perbincangan hangat saat ia berpacaran dengan Youtuber Atta Halilintar pada tahun 2018 yang lalu. Nabilla diketahui sempat muncul beberapa kali dalam video vlog Youtube mantan kekasihnya, Atta Halilintar.

Hubungan keduanya terbilang cukup serius dan sempat ada rencana untuk lanjut ke jenjang pernikahan. Keseriusan ini juga terlihat ketika Nabilla mantap memakai hijab selama menjalin kasih dengan Atta. Namun sayangnya hubungan mereka harus kandas di tengah jalan. Usai putus dari Atta, Nabilla memutuskan untuk kembali berpakaian seksi di sosial medianya.

(Rina Anggraeni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya