7 Ide Kostum Karnaval Meriahkan HUT Ke-79 RI, Dijamin Unik dan Berkesan

Jack Newa, Jurnalis
Rabu 07 Agustus 2024 12:13 WIB
Kostum karnaval untuk HUT RI ke-79 akan membuat perayaan kemerdekaan semakin meriah dan berkesan. (Foto: dok freepik)
Share :

4. Kostum Merah Putih

Tema kostum karnaval merah putih secara langsung mewakili warna bendera kebangsaan Indonesia, sehingga peserta hanya perlu memadupadankan elemen warna merah dan putih dalam kostum mereka.

Dengan tema ini, peserta dapat dengan mudah menampilkan semangat nasionalisme dan kebanggaan terhadap identitas negara melalui pilihan warna yang sederhana namun penuh makna.

5. Tema Tradisi Daerah

Indonesia memiliki tradisi dan ciri khas budaya yang unik dan masih terjaga hingga saat ini. Memilih tema tradisi budaya untuk karnaval adalah cara yang efektif untuk melestarikan dan memperkenalkan kekayaan tradisi daerah kepada masyarakat yang lebih luas.

Misalnya, peserta bisa mengenakan pakaian adat, memamerkan senjata tradisional, menampilkan, menggunakan alat musik tradisional, hingga pakaian tarian tradisional seperti Kostum Tari Piring.

6. Tema Kostum Wayang

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya