Pencurian
Sebisa mungkin untuk menjaga diri supaya tidak dicuri atau kecopetan saat hari pertama Tahun Baru. Pasalnya, kecurian di hari pertama diyakini berarti buruk bagi kondisi keuangan ke depan.
(Ilustrasi, Foto: Ikea)
Utang-piutang
Meminjamkan uang di hari pertama Tahun Baru dianggap dapat membawa sial. Jika memiliki utang, Anda disarankan untuk melunasinya pada malam sebelum tahun baru.
Sebaliknya, jika ada orang yang memiliki utang pada Anda, jangan coba-coba menagihnya di hari pertama tahun baru Imlek karena dianggap membawa sial.
(Rizka Diputra)