Viral Lontong Tiang Pancang Tanah Abang, Jadi Seporsi Lonsay Cuma Rp12 Ribu!

Novie Fauziah, Jurnalis
Jum'at 18 Februari 2022 06:00 WIB
Lontong sebesar tiang pancang (Foto: TikTok/@sibungbung)
Share :

Lontongnya padat, teksturnya kenyal. Sangking besarnya, ketika dipotong-potong lebarnya bisa melebihi telapak tangan si penjualnya, lho.

"Satu hari bisa habis satu gelondongan gini," kata akun itu.

BACA JUGA : Lontong Kariang, Kuliner Khas Bonjol Sumatera Barat Berusia Ratusan Tahun

Kemudian satu porsi lontong sayur atau beken disingkat Lonsay ini terdiri dua potongan lontong, ditambah tahu, telur, lalu disiram dengan sayur labu bewarna kuning. Ditambah dengan sambal merah, bawang goreng dan kerupuk sebagai toppingnya.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya