5 Cara Cegah Kram, Kebas, dan Kesemutan saat WFH

Leonardus Selwyn Kangsaputra, Jurnalis
Kamis 18 Maret 2021 18:37 WIB
Ilustrasi work from home (WFH). (Foto: Gpointstudio/Freepik)
Share :

PEMBERLAKUAN pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) selama masa pandemi covid-19 membuat banyak orang bekerja dari rumah atau work from home (WFH). Meski cenderung lebih aman, WFH juga memiliki dampak tersendiri terhadap kesehatan.

Terlalu lama duduk untuk bekerja serta menatap layar gadget dengan posisi yang itu-itu saja menyebabkan seseorang bermasalah pada otot dan persendian. Tidak sedikit masyarakat yang mengalami kram, kebas, dan kesemutan (3K) selama WFH.

Baca juga: Masyarakat Antusias, Sentra Vaksinasi Covid-19 Akan Dibuka di Banyak Provinsi 

Jika dibiarkan terus-menerus dan kebiasaan ini dilakukan secara berulang, tentu akan menyebabkan masalah kesehatan. Oleh karena itu, dibutuhkan penanganan khusus untuk mencegah terjadinya 3K selama masa WFH.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya