Tips agar Makeup Tak Pecah ala Beauty Vlogger Karina Mahar

Novie Fauziah, Jurnalis
Rabu 14 Oktober 2020 21:32 WIB
Tips makeup ala Karina Mahar (Foto : Instagram/@karinamahar)
Share :

4. Pensil alis dan mascara

Pakailah pensil alis dan mascara untuk mempertegas penampilan mata. Sebelumnya sisir bulu alis, kemudian ukir mengikut garis alis agar nampak lebih natural. Kemudian dilanjutkan menggunakan mascara.

5. Blush on


Pakailah blus on berwarna natural, seperti soft pink atau peach supaya penampilan wajah nampak lebih fresh dan lebih natural.

6. Lip care

Pakai lip care agar bibir lebih lembap dan juga sehat. Anda bisa juga memilih berrbagai rasa lip care, seperti stroberi, orange, melon, hingga cokelat.

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya